Melatih
kompetensi game programming untuk guru SMK dari bidang keahlian yang berkaitan
dengan pengembangan game berdasarkan KKNI jenjang 4 Junior Game Programmer
dengan luaran pelatihan berupa 5 game yang dibuat secara berkelompok oleh
peserta
Syarat peserta
Guru SMK bidang keahlian PPLG atau yang berkaitan dengan pemrograman
Berkomitmen mengikuti pelatihan secara luring, 10 hari penuh di kantor Agate, Summarecon Bandung
Membawa peralatan yang dibutuhkan berupa laptop
Diutamakan domisili Bandung atau bersedia untuk membiayai transportasi dari lokasi masing-masing ke kantor Agate
Diutamakan jika memiliki kemampuan programming dasar
Preview Silabus
Tim Instruktur
Budi Santoso, S.Kom
Senior Full Stack Developer
10+ tahun pengalaman dalam web development. Mantan
Lead Developer di Tokopedia dan Gojek.
Laravel ExpertReact Specialist
Sari Dewi, M.Kom
Frontend Specialist
8+ tahun fokus pada frontend development dan UI/UX.
Google Developer Expert untuk Web Technologies.
React NativeUI/UX Design
Sertifikat & Pengakuan
Jenis Sertifikat
Sertifikat Kompetensi
Sertifikat yang diakui oleh Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP)
untuk kompetensi Web Developer.
Sertifikat Pelatihan
Sertifikat penyelesaian program dari PT. Telkom Indonesia dan
Kemendikdasmen.